sponsored ads
Cara Memilih Tema atau Niche Blog yang Baik
Posted By : Tips & Cara Admin Posted on - 9:15:00 AM with 5 comments
Cara Memilih Tema atau Niche Blog yang Baik - Yang dimaksud dengan tema atau niche blog merupakan karakter keseluruhan dari isi blog, contohnya blog anda membicarakan secara keseluruhan berisi tentang kesehatan maka niche blog anda adalah kesehatan. Sedang gabungan dari beberapa niche blog dalam 1 blog disebut sebagai general blog. Jadi yang dimaksud general blog adalah blog yang mengulas beberapa niche didalam 1 blog sebagai contoh blog yang mengulas kesehatan, otomotif, info blog, game dan topik lain dalam 1 blog. Untuk memiliki general blog yang bagus biasanya memiliki bakat menulis yang bagus, pengetahuan yang luas dari beberapa niche yang dibicarakan dan lain sebagainya. Nah kali ini saya akan membahas tentang cara memilih niche blog yang baik dan benar.
Sesuaikan Niche dengan Hobi, Minat dan Keahlian
Hal ini sangat penting kenapa? bagaimana anda akan mengulas sesuatu hal jika anda tidak memiliki hobi, minat dan keahlian dalam bidang artikel yang anda muat. Ok sekarang banyak orang tinggal copy paste artikel orang lain untuk mendapatkan niche yang bagus dan banyak, anda memang berhasil mengisi blog dengan niche yang kaya artikel namun anda gagal dalam hal SEO blog, itu sama saja karena anda memiliki banyak artikel copy paste dan saya yakin tidak akan ada banyak trafik ke blog anda, apalagi sekarang ini google sudah mengeluarkan robot txt hummingbird yang lebih sempurna dari pendahulunya yaitu google panda. Jika saat google panda saja banyak blog yang memiliki banyak artikel copy paste saja banyak yang anjlok rank nya apalagi hummingbird ini. Untuk itulah kenapa saya menyarankan anda memiliki hobi, minat dan keahlian yang akan anda tulis sehingga didapatkan konten yang original, unik dan yang pasti mesin pencari menyukainya.
Sesuaikan Niche dengan Perkembangan Zaman
Kenapa harus perkembangan zaman, nah disinilah faktor SEO menentukan. Tidak mungkin anda memilih niche yang sudah ketinggalan zaman, tidak banyak dicari pengunjung blog akhirnya blog anda tidak ada yang mengunjungi. Sebagai contoh saja anda memilih niche tentang mesin ketik manual, padahal zaman sekarang sudah banyak komputer lalu siapa yang akan mengunjungi sebuah blog yang membahas mesin ketik manual, ada sih ada cuma paling kolektor barang antik hehehehe...
Sesuaikan niche Dengan Keyword yang Paling banyak Dicari
Ini sangat penting apalagi blog anda adalah blog yang ditujukan untuk berbisnis, kecuali jika anda memiliki tujuan hanya untuk diary saja itu tidak masalah. Cari niche yang memiliki keyword yang lagi ramai sebagai contoh saja niche tentang berita terkini, berita terkini selalu ramai dicari pengunjung atau bisa saja niche tentang game, olahraga , artikel terunik atau aneh dan lain sebagainya.
Nah mungkin itu dulu yang bisa saya sampaikan, tentunya masih banyak lagi cara memilih topik atau niche yang bagus untuk sebuah blog saya hanya membahas yang utama saja, jikalau anda memiliki tambahan yang bermanfaat silahkan komentar di kotak komentar yang disediakan. Terima kasih.
Sesuaikan Niche dengan Hobi, Minat dan Keahlian
Hal ini sangat penting kenapa? bagaimana anda akan mengulas sesuatu hal jika anda tidak memiliki hobi, minat dan keahlian dalam bidang artikel yang anda muat. Ok sekarang banyak orang tinggal copy paste artikel orang lain untuk mendapatkan niche yang bagus dan banyak, anda memang berhasil mengisi blog dengan niche yang kaya artikel namun anda gagal dalam hal SEO blog, itu sama saja karena anda memiliki banyak artikel copy paste dan saya yakin tidak akan ada banyak trafik ke blog anda, apalagi sekarang ini google sudah mengeluarkan robot txt hummingbird yang lebih sempurna dari pendahulunya yaitu google panda. Jika saat google panda saja banyak blog yang memiliki banyak artikel copy paste saja banyak yang anjlok rank nya apalagi hummingbird ini. Untuk itulah kenapa saya menyarankan anda memiliki hobi, minat dan keahlian yang akan anda tulis sehingga didapatkan konten yang original, unik dan yang pasti mesin pencari menyukainya.
Sesuaikan Niche dengan Perkembangan Zaman
Kenapa harus perkembangan zaman, nah disinilah faktor SEO menentukan. Tidak mungkin anda memilih niche yang sudah ketinggalan zaman, tidak banyak dicari pengunjung blog akhirnya blog anda tidak ada yang mengunjungi. Sebagai contoh saja anda memilih niche tentang mesin ketik manual, padahal zaman sekarang sudah banyak komputer lalu siapa yang akan mengunjungi sebuah blog yang membahas mesin ketik manual, ada sih ada cuma paling kolektor barang antik hehehehe...
Sesuaikan niche Dengan Keyword yang Paling banyak Dicari
Ini sangat penting apalagi blog anda adalah blog yang ditujukan untuk berbisnis, kecuali jika anda memiliki tujuan hanya untuk diary saja itu tidak masalah. Cari niche yang memiliki keyword yang lagi ramai sebagai contoh saja niche tentang berita terkini, berita terkini selalu ramai dicari pengunjung atau bisa saja niche tentang game, olahraga , artikel terunik atau aneh dan lain sebagainya.
Nah mungkin itu dulu yang bisa saya sampaikan, tentunya masih banyak lagi cara memilih topik atau niche yang bagus untuk sebuah blog saya hanya membahas yang utama saja, jikalau anda memiliki tambahan yang bermanfaat silahkan komentar di kotak komentar yang disediakan. Terima kasih.
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan
klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Tips & Cara
Artikel Terkait Dengan "Cara Memilih Tema atau Niche Blog yang Baik "
5 comments:
Ketentuan Berkomentar:
1. Menautkan link aktif (anchor text) pada komentar secara otomatis akan kami hapus
2. Gunakan fasilitas Name/URL untuk menempatkan link anda
3. Dilarang berkomentar diluar topik artikel (SARA, pornography, provokasi,promosi produk)
4. Dilarang komentar spam
5. Berkomentarlah dengan baik dan sopan
6. Komentar yang tidak sesuai dengan poin diatas tidak akan dipublikasikan
Admin Tips & Cara
Niche blog saya ngggak karuan... Blog saya kayak rujak.
ReplyDeleteSalam kenal gan, dari blog 3defit.blogspot.com
Gak papa mas wahyu, apalagi blog mas wahyu buat penghasilan tentunya harus kaya konten...makasih sudah berkunjung...
Deleteterimakasih atas infonya semoga bermanfaat
ReplyDeleteMakasih gan untuk informasinya, sangat membantu :)
ReplyDeleteAgan Yulianto
ReplyDeleteTergantung tujuan web maupun blog anda tujuannya apa...Jika web blog/web bisnis (monetize) maka kembangkan niche rumah anda yang memiliki top keyword namun tidak banyak persaingan.
Setelah mencari kata kunci "Rumah" di Nichefinder maka anda bisa mengembangkan ke niche seputar rumah yang memiliki top keyword seperti: Desain rumah, Perabotan Rumah tangga, Jasa desain rumah, Bahan bangunan untuk rumah, Tips Rumah, dll.
Semoga bermanfaat gan....